Tutorial Blog dan SEO

Membuat Widget Recent Post untuk Blog

Recent Posts
Widget Recent Posts adalah widget yang berisi artikel terbaru dari sebuah blog.  Widget ini bisa Anda jadikan untuk memberitahukan kepada pengunjung artikel terbaru dari blog Anda. Widget ini lebih simpel karena hanya menampilkan judul artikel saja, jadi tidak berat terhadap blog.




CARA MEMASANG WIDGET RECENT POST UNTUK BLOG

Silakan salin dan simpan kode dibawah ini pada widget blog Anda, pada HTML/JavaScript


<ul id="recent-posts"></ul>
<script>
//<![CDATA[
var homePage = "http://kang-mousir.blogspot.com/",
numPosts = 5;
function recentPosts(a){if(document.getElementById("recent-posts")){var e=a.feed.entry,title,link,content="",ct=document.getElementById("recent-posts");for(var i=0;i<numPosts;i++){for(var j=0;j<numPosts;j++){if(e[i].link[j].rel=="alternate"){link=e[i].link[j].href;break}}var title=e[i].title.$t;content+='<li class="recent-posts"><strong><a href="'+link+'" title="'+title+'" target="_blank">'+title+'</a></strong></li>'}ct.innerHTML=content}}var rcp=document.createElement('script');rcp.src=homePage+'/feeds/posts/summary?alt=json-in-script&orderby=published&max-results='+numPosts+'&callback=recentPosts';document.getElementsByTagName('head')[0].appendChild(rcp);
//]]>
</script>
Demo

Ubah http://kang-mousir.blogspot.com/ dengan link blog anda.
Ubah 5; dengan total berapa artikel yang ingin anda tampilkan.

sumber: Kang-Mousir

Berlangganan : Masukan e-mail Anda untuk mendapatkan kiriman artikel terbaru dari Mursaid Blog langsung di pesan kotak masuk.

feedburner
Kategori : Widget
0 Komentar untuk "Membuat Widget Recent Post untuk Blog"

Silakan berkomentar sesuai dengan topik. Jangan menyisipkan link pada komentar dan jangan sampai komentar Anda masuk komentar SPAM.

Jangan salahkan Saya bila komentar Anda dihapus !

Klik Emoticon : :) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer

Back To Top